السَّلاَمُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَاتُهُ Kita tak bisa memastikan kapan akan Mati - Yang pasti bahwa semua akan Mati "Orang paling pandai orang yang paling ingat akan masalah kematian (Sabda Rasulullah saw.)"

Demokrasi Itu Harus Gaduh



"Manusia itu tidak akan pernah belajar ketika dipuji, tapi dia akan cepat belajar ketika dicaci maki, itulah manfaat caci maki"

Kalo ngomong soal demokrasi kan tidak lepas dari orang banyak dan orang banyak itu punya bermacam kepentingan, wajar kalo rebut, dari keributan itu setiap orang bisa belajar, mana yang bermutu mana yang nggk, mana yang visioner mana yang cuma retorika.

Di dalam masyarakat yang pikirannya tidak bermutu, demokrasi bisa menjadi racun dan kekacauan. pikiran tidak mutu ini bisa dibangun dengan dialektika, diskursus, dan yang melempar isu ini harus orang yang punya kekuasaan. misalnya kasus freeport, ketika yang melempar isu cuma mahasiswa, nggk ada efeknya, ketika yang lempar isu menteri kayak kemaren, rame berbulan bulan, coba pak pejabat bilang " tutup freeport !!! "

Masyarakat indonesia itu jiwanya patron, dia tidak melihat apa yang dikatakan, tetapi melihat siapa yg mengatakan, walaupun nggk mutu tapi yang melempar isu adalah penguasa, pasti rame.

Zaman yang paling gaduh itu zaman gus dur, karena gus dur tahu apa yang harus dibangun, dia banyak melempar isu, disitu masyarakat belajar dan sedikit cerdas.
demokrasi itu harus Gaduh, harus debat, harus saling kritik.

"Kalo nggk gaduh kayak pertapa dong.."

Catatan bung Haidar Aly Mahmudi

Yang mau update Artikel ilmiah, Cerpen, Sajak, Puisi, Opini, Berita, Video dan Foto Follow twitter Nacha sujono


Tidak ada komentar:

Baca juga topik dibawah ini:
Lihat kamus di Beranda!
DAFTAR EMAIL KAMU UNTUK BERLANGGANAN UPDATE Ujung Pena NS